hildadida
Pembengkakan akibat penyakit kaki gajah (filariasis) kini bisa ditanggulangi dengan tehnik bedah. Melalui tehnik tersebut, kaki yang mengalami pembengkakan menahun bisa dikembalikan pada ukuran normal, sehingga penderita bisa menjalankan aktivitas seperti biasa.