Caranya cukup mudah, pertama - tama kita cari terlebih dahulu luas dari kebun tersebut. Rumus dari persegi panjang adalah Panjang x Lebar. Dari rumus tersebut kita peroleh
Luas Kebun = P x L
Luas Kebun = 12 x 10
Luas Kebun = 120 m
Setelah mendapatkan luas kebun tersebut, sekarang kita cari luas dari kebun tersebut ditambah jalan. Bagaimana cara mengubahnya? Kita hanya perlu menambahkan panjang dan lebar dengan 2 m. Kenapa 2 m? Karena lebar dari panjang jalan tersebut adalah 1 m. Loh terus kenapa ditambah 2 m? Karena di atas dan bawah dari panjang dan lebarnya kebun, terdapat sebuah jalan sehingga setiap sisi tersebut akan kita tambahkan dengan 1 m x 2. Maka hasilnya adalah 14 m (Panjang) dan 12 m (Lebar) Sehingga, dengan menggunakan rumus Persegi Panjang, kita akan mendapatkan;
Luas Kebun + Jalan = 14 x 12
Luas Kebun + Jalan = 168 m
Lalu bagaimana cara kita mendapatkan luas dari jalanan tersebut? Mudah saja! Kita hanya perlu mengurangkan Luas total dengan luas kebun tersebut. Maka akan didapatkan
Jawab:
48 m
Penjelasan dengan langkah-langkah:
Diketahui:
Ditanya:
Hitunglah luas jalan!
Caranya cukup mudah, pertama - tama kita cari terlebih dahulu luas dari kebun tersebut. Rumus dari persegi panjang adalah Panjang x Lebar. Dari rumus tersebut kita peroleh
Luas Kebun = P x L
Luas Kebun = 12 x 10
Luas Kebun = 120 m
Setelah mendapatkan luas kebun tersebut, sekarang kita cari luas dari kebun tersebut ditambah jalan. Bagaimana cara mengubahnya? Kita hanya perlu menambahkan panjang dan lebar dengan 2 m. Kenapa 2 m? Karena lebar dari panjang jalan tersebut adalah 1 m. Loh terus kenapa ditambah 2 m? Karena di atas dan bawah dari panjang dan lebarnya kebun, terdapat sebuah jalan sehingga setiap sisi tersebut akan kita tambahkan dengan 1 m x 2. Maka hasilnya adalah 14 m (Panjang) dan 12 m (Lebar) Sehingga, dengan menggunakan rumus Persegi Panjang, kita akan mendapatkan;
Luas Kebun + Jalan = 14 x 12
Luas Kebun + Jalan = 168 m
Lalu bagaimana cara kita mendapatkan luas dari jalanan tersebut? Mudah saja! Kita hanya perlu mengurangkan Luas total dengan luas kebun tersebut. Maka akan didapatkan
Luas Total - Luas Kebun = ?
168 - 120 = 48 m
Jadi, luas dari jalan tersebut adalah 48 m
Semoga bermanfaat!