Pengertian konstitusi menurut istilah atau asal usul katanya?
ajeng27052000
Konstitusi berasal dari kata latin contitutio (membentuk), Belanda gronwet( gron:dasar. wet : undang-undang), jerman grungezelt (dasar undang-ndang) dan inggris constitution (undang-undang). Konstitusi secara istilah adalah sebuah norma politik dan hukum bentukan pada pemerintah negara-biasanya dikodifikasikan sebagaia hukum tertulis.
Konstitusi secara istilah adalah sebuah norma politik dan hukum bentukan pada pemerintah negara-biasanya dikodifikasikan sebagaia hukum tertulis.