herdianitapandelaki1 hujan Konveksi adalah jenis hujan yang disebabkan udara permukaan yang naik akibat pemanasan Matahari menjadi lebih dingin dan mengembun.
0 votes Thanks 8
salsabiluthujan Konveksi adalah jenis hujan yang disebabkan udara permukaan yang naik akibat pemanasan Matahari menjadi lebih dingin dan mengembun.
2 votes Thanks 6
salsabilut
Hujan konveksi terjadi karena udara yang mengandung uap air bergerak naik secara vertikal (konveksi) karena pemanasan. Udara yang naik itu mengalami penurunan suhu, sehingga pada ketinggian tertentu terjadi proses kondensasi dan pembentukan awan. Setelah awan tersebut tidak mampu lagi menahan kumpulan titik-titik airnya, maka terjadilah hujan konveksi (zenithal). Hujan konveksi banyak terjadi di daerah tropis yang mempunyai intensitas penyinaran matahari yang selalu tinggi.