CindyPatrisya
Pertanian pada dasarnya dapat diartikan dalam arti sempit dan arti luas.
Dalam arti yang sempit => pertanian adalah suatu kegiatan bercocok tanam. Dalam arti yang luas => pertanian adalah proses menghasilkan bahan pangan, ternak, serta produk - produk agroindustri dengan cara memanfaatkan sumber daya tumbuhan dan hewan. Pemanfaatan sumber daya ini terutama berarti budidaya. Namun demikian, pada sejumlah kasus yang sering dianggap bagian dari pertanian dapat berarti ekstraksi semata, seperti penangkapan ikan atau eksploitasi hutan (bukan agroforestri).
1 votes Thanks 3
anitadewiwp86
Pertanian adalah kegiatan pemanfaatan sumber daya hayati yang dilakukanmanusia untuk menghasilkan bahanpangan, bahan baku industri, atau sumber energi, serta untuk mengelolalingkungan hidupnya
Dalam arti yang sempit => pertanian adalah suatu kegiatan bercocok tanam.
Dalam arti yang luas => pertanian adalah proses menghasilkan bahan pangan, ternak, serta produk - produk agroindustri dengan cara memanfaatkan sumber daya tumbuhan dan hewan. Pemanfaatan sumber daya ini terutama berarti budidaya. Namun demikian, pada sejumlah kasus yang sering dianggap bagian dari pertanian dapat berarti ekstraksi semata, seperti penangkapan ikan atau eksploitasi hutan (bukan agroforestri).