Pengertian atom bermuatan positif, negatif, netral.
wenny271
Atom yang bermuatan positif : yaitu atom yang jumlah protonnya lebih banyak daripada elektronnya dikarenakan atom tersebut melepas satu/lebih elektron. (proton)
atom yang bermuatan negatif : yaitu atom yang jumlah elektronnya lebih banyak daripada protonnya dikarenakan atom tersebut menangkap elektron.(electron)
atom yang bermuatan netral : yaitu atom yang jumlah electron dan protonnya sama/seimbang. (netron)
4 votes Thanks 6
Tika1312
Positif:proton lebih banyak dari elektron negatif:elektron lebih benyak dari proton netral:seimbang tapi tak bisa jika protondan elektron hanya 1
atom yang bermuatan negatif : yaitu atom yang jumlah elektronnya lebih banyak daripada protonnya dikarenakan atom tersebut menangkap elektron.(electron)
atom yang bermuatan netral : yaitu atom yang jumlah electron dan protonnya sama/seimbang. (netron)
negatif:elektron lebih benyak dari proton
netral:seimbang tapi tak bisa jika protondan elektron hanya 1