Pengertian ancaman nonmiliter dan contohnya 5 poin
Michnath
Ancaman non militer adalah ancaman yg dinilai mempunya kemampuan membahayakan kedaulatan negara, keutuhan negara, dan keselamatan segenap negara, ancaman ini dapat berasal dari luar negeri / dalam negeri
Contoh : Ancaman yang berdimensi ideologi, kekacauan politik, kekacauan ekonomi dgn rusaknya nilai mata uang, kemiskinan, ketinggalan informasi dan teknologi serta keselamatan umum.
Contoh :
Ancaman yang berdimensi ideologi, kekacauan politik,
kekacauan ekonomi dgn rusaknya nilai mata uang, kemiskinan,
ketinggalan informasi dan teknologi serta keselamatan umum.