gumantinr
Kategori : Sejarah - Tirani Matahari Terbit kelas : SMA XI
jawaban: Pengaruh hakko ichiu terhadap rakyat jepang adalah memberi semangat kepada rakyat Jepang untuk melakukan invasi dan imperialisme demi Kaisar yang oleh ajaran Shinto sebagai dewa.
pembahasan: Hakko Ichiu dalam bahasa Jepang berarti “8 penjuru di bawah 1”, tetapi lebih dikenal dengan "Kemakmuran Bersama Asia Raya." Ajaran ini berasal dari shintoisme yang berasumsi bahwa kaisar adalah perwujudan dunia nyata seluruh dunia, sehingga Kaisar Jepang sebagai keturunan Dewa menjadi pemimpin seluruh dunia.
Konsep ini pertama kali diungkapkan oleh Jimmu Tenno, salah satu Kaisar Jepang pada 600SM pada era Meiji dan agama Shinto merupakan agama Nasional pada masa itu. Oleh karena itu, ajaran ini sangat efektif dalam menyemangati rakyat Jepang dalam melakukan invasi dan rela melakukan apa pun demi sang Kaisar.
kelas : SMA XI
jawaban:
Pengaruh hakko ichiu terhadap rakyat jepang adalah memberi semangat kepada rakyat Jepang untuk melakukan invasi dan imperialisme demi Kaisar yang oleh ajaran Shinto sebagai dewa.
pembahasan:
Hakko Ichiu dalam bahasa Jepang berarti “8 penjuru di bawah 1”, tetapi lebih dikenal dengan "Kemakmuran Bersama Asia Raya." Ajaran ini berasal dari shintoisme yang berasumsi bahwa kaisar adalah perwujudan dunia nyata seluruh dunia, sehingga Kaisar Jepang sebagai keturunan Dewa menjadi pemimpin seluruh dunia.
Konsep ini pertama kali diungkapkan oleh Jimmu Tenno, salah satu Kaisar Jepang pada 600SM pada era Meiji dan agama Shinto merupakan agama Nasional pada masa itu.
Oleh karena itu, ajaran ini sangat efektif dalam menyemangati rakyat Jepang dalam melakukan invasi dan rela melakukan apa pun demi sang Kaisar.