Penduduk moro terus melakukan pemberontakan karena?
laelahidayatiputri
Penduduk moro terus melakukan pemberontakan karena Pada masa pembangunan, pemerintah Filipina tidak mengakui hukum adat Moro. Ada perasaan dendam dari pemerintah Filipina terhadap bangsa moro atas penyerangan pusat pemerintahan di Manila. Sehingga, menimbulkan ketegangan antara penduduk minoritas muslim Moro dengan para pendatang pada pemberontakan bangsa Moro tahun 1960-1970. tahun 1972, Nur Misuari sebagai pemimpin MNLF bersama pendukungnya mendeklarasikan rencana mendirikan Republik bangsa Moro melalui Moro National Liberation Front (MNLF) yang memiliki tujuan untuk mencapai kebebasan penuh kepada bangsa Moro dan merdeka dari penjajahan Filipina. Peristiwa ini menimbulkan intervensi militer terhadap bangsa Moro yang ingin menentukan nasibnya sendiri. Hasilnya, pada maret 1968 terjadi pembunuhan massal di Sulu sekitar 24 orang mati oleh tentara Filipina atas perintah presiden Marcos. Peristiwa pembunuhan massal ini menjadi awal kekacauan di pulau Mindanao. (ucapkan trimakasih bila membantu)
(ucapkan trimakasih bila membantu)