Cari pertanyaanmu di sini ... Sekolah Menengah PertamaBiologi 5 poin
Sebutkan 4 jenis polutan dan dampaknya Ikutitidak puas? sampaikan! dari NightmareKnight 14.03.2017 Jawabanmu emma51 emma51Terpelajar Polutan adalah zat atau bahan yang dapat mengakibatkan pencemaran. Jenis polutan beserta dampak nya adalah : 1. polutan udara, contohnya : a.karbon dioksida(CO2) dapat menyebabkan efek rumah kaca (house effect) dan peningkatan suhu Bumi (global warming). b.karbon monoksida (CO) dapat menyebabkan keracunan jika terhirup manusia. 2. polutan air,contohnya : bahan pencemar di laut adalah tumpahan minyak bumi yang dapat menyebabkan banyaknya organisme akuatik yang mati atau keracunan. 3. polutan tanah, contohnya : Deterjen yang bersifat NONBIOSEGRADABLE (secara alami sulit diuraikan) 4. polutan suara, contohnya : Suara yang di timbulkan oleh mesin pabrik dan pesawat jet dapat mengganggu aktivitas manusia ,dan juga dapat merusak telinga.
maaf jika kurang lengkap
24 votes Thanks 21
IraAmelia28
Makaasih banyak,pertanyaan nya langsung dijawab
Cari pertanyaanmu di sini ...
Sekolah Menengah PertamaBiologi 5 poin
Sebutkan 4 jenis polutan dan dampaknya
Ikutitidak puas? sampaikan! dari NightmareKnight 14.03.2017
Jawabanmu
emma51
emma51Terpelajar
Polutan adalah zat atau bahan yang dapat mengakibatkan pencemaran.
Jenis polutan beserta dampak nya adalah :
1. polutan udara, contohnya :
a.karbon dioksida(CO2) dapat menyebabkan efek rumah kaca (house effect) dan peningkatan suhu Bumi (global warming).
b.karbon monoksida (CO) dapat menyebabkan keracunan jika terhirup manusia.
2. polutan air,contohnya :
bahan pencemar di laut adalah tumpahan minyak bumi yang dapat menyebabkan banyaknya organisme akuatik yang mati atau keracunan.
3. polutan tanah, contohnya :
Deterjen yang bersifat NONBIOSEGRADABLE (secara alami sulit diuraikan)
4. polutan suara, contohnya :
Suara yang di timbulkan oleh mesin pabrik dan pesawat jet dapat mengganggu aktivitas manusia ,dan juga dapat merusak telinga.
maaf jika kurang lengkap