Pemuda merupakan generasi penerus, generasi pengganti dan generasi pembaharu pendahulu mereka. Pemudalah yang akan menjadi tonggak perubahan suatu bangsa. Baik buruknya suatu bangsa dapat dilihat dari pemudanya. Uraikan karakteristikn pemuda sebagai tulang punggung bangsa!
Karakteristik atau karakter yang harus dimiliki oleh seorang pemuda sebagai penerus bangsa adalah karakter pemberani, disiplin, cinta terhadap tanah air bangsa dan negara. Selain itu, sifat gigih, pantang menyerah dan selalu haus akan ilmu pengetahuan haruslah terpatri dan dipupuk subur di dalam jiwa para pemuda. Karena, menjadi tulang punggung bangsa bukanlah perkara mudah melainkan jalan terjal dan lika-liku sehingga diperlukan kemampuan mumpuni dan karakter kuat yg mencerminkan kepribadian budaya bangsa.
Jawaban:
- Berkeinginan kuat
- memiliki cita cita yang tinggi
- bersungguh sungguh dalam upaya mewujudkan cita cita nya
- terus berkembang dan melakukan perubahan
Jawaban:
Karakteristik atau karakter yang harus dimiliki oleh seorang pemuda sebagai penerus bangsa adalah karakter pemberani, disiplin, cinta terhadap tanah air bangsa dan negara. Selain itu, sifat gigih, pantang menyerah dan selalu haus akan ilmu pengetahuan haruslah terpatri dan dipupuk subur di dalam jiwa para pemuda. Karena, menjadi tulang punggung bangsa bukanlah perkara mudah melainkan jalan terjal dan lika-liku sehingga diperlukan kemampuan mumpuni dan karakter kuat yg mencerminkan kepribadian budaya bangsa.
Mungkin itu sedikit, semoga membantu !