" Life is not a problem to be solved but a reality to be experienced! "
© Copyright 2013 - 2025 KUDO.TIPS - All rights reserved.
saat pagi tiba
begitu ramai orang berdatangan
engkau menjadi ,
pusat perdagangan
engkau rela dipijak
bahkan,
dikotori oleh manusia
yang tidak bertanggung jawab
tak sepantasnya,
tak pantas mereka berbuat seperti itu..
tidak ada yang perduli dengan mu
kalau bukan karena materi..
maaf ya kalau jelek. aku buat sendiri(:
meratakan bumi pertiwi
lihatlah
rumput menangis-nagis
andai kau tidak serakah
pasti bumi ini aman
wahai jalan..
tetaplah menjadi yg terbaik
setiap hari
orang kesana kemari
kendaraan berlalu lalang
membutuhkanmu
mencarimu
serta merindukanmu