Resistor. Resistor bila diterjemahkan artinya tahanan atau hambatan, yang berfungsi untuk menghambat arus yang mengalir dalam suatu rangkaian tertutup. ...
Arti dari resistor adalah tahanan atau hambatan, yg berfungsi untuk menghambat arus yg mengalir dalam suatu rangkaian tertutup
• Kapasitor
Kapasitor disebut jga dengan kondensator merupakan komponen yg mampu menyimpan dan melepaskan muatan listrik
•Induktor
Induktor adalah komponen yang digunakan sebagai beban induktif. Induktor berfungsi sebagai penyimpanan energi Di medan magnet akibat tegangan listrik yang melaluinya
•Transistor
Transistor merupakan komponen dasar elektronika yg harus kamu ketahui karena memiliki banyak fungsi dan merupakan komponen yg memegang peranan sangat penting dalam dunia elektronika modern ini
•Dioda
Dioda adalah komponen elektronika yg berfungsi untuk mengahantarkan arus listrik ke satu arah dan menghambat arus listrik dari arah sebaliknya
Jawaban:
5 Macam komponen listrik
Resistor. Resistor bila diterjemahkan artinya tahanan atau hambatan, yang berfungsi untuk menghambat arus yang mengalir dalam suatu rangkaian tertutup. ...
Kapasitor. ...
Induktor. ...
Dioda. ...
Transistor.
Penjelasan
Semoga Bermanfaat
Semangat!!!
Jangan Lupa Follow
• Resistor
Arti dari resistor adalah tahanan atau hambatan, yg berfungsi untuk menghambat arus yg mengalir dalam suatu rangkaian tertutup
• Kapasitor
Kapasitor disebut jga dengan kondensator merupakan komponen yg mampu menyimpan dan melepaskan muatan listrik
• Induktor
Induktor adalah komponen yang digunakan sebagai beban induktif. Induktor berfungsi sebagai penyimpanan energi Di medan magnet akibat tegangan listrik yang melaluinya
• Transistor
Transistor merupakan komponen dasar elektronika yg harus kamu ketahui karena memiliki banyak fungsi dan merupakan komponen yg memegang peranan sangat penting dalam dunia elektronika modern ini
• Dioda
Dioda adalah komponen elektronika yg berfungsi untuk mengahantarkan arus listrik ke satu arah dan menghambat arus listrik dari arah sebaliknya
❃.✮:▹ Semoga membantu ◃:✮.❃
Mohon maaf jika jawaban saya kurang tepat