PEMBAHASAN: Pantun yaitu salah satu contoh yang tergolong ke dalam puisi lama yang memakai 4baris.
_ Ciri-ciri pantun: 1)Setiap satu bait bersajak ab,ab/bc,bc/ac,ac yang penting baris pertama dan ketiga memiliki suku kata berbeda ataupun baris kedua dan keempat 2)Baris pertama dan kedua berupa sampiran Baris ketiga dan keempat berupa isi yang akan disampaikan 3)Setiap satu bait terdiri dari empat baris yang memiliki ciri setiap dua baris harus memiliki suka kata yang sama
_ Contoh pantun: 1)Sungguh indah bunga kamboja Tumbuh subur di tepi kali Kaya ilmu tak berguna Jika tutur kata tak berhati-hati
2)Terbang tinggi merpati putih Hinggap di pohon cemara Buat apa lingkungan bersih Jika kita tidak bisa menjaga
_ JAWAB: sesuai dengan jenis puisi diatas yaitu berjenis pantun teka-teki. Hewan yang disebutkan pada pantun diatas yaitu kambing,karena disitu sudah dijelaskan dengan kata-kata berkaki empat dan mengembik,hewan mengembik ini memiliki ciri makan rumput saat pagi hari,dan sudah jelaslah maka hewan itu adalah kambing.
Verified answer
PEMBAHASAN:Pantun yaitu salah satu contoh yang tergolong ke dalam puisi lama yang memakai 4baris.
_
Ciri-ciri pantun:
1)Setiap satu bait bersajak ab,ab/bc,bc/ac,ac yang penting baris pertama dan ketiga memiliki suku kata berbeda ataupun baris kedua dan keempat
2)Baris pertama dan kedua berupa sampiran
Baris ketiga dan keempat berupa isi yang akan disampaikan
3)Setiap satu bait terdiri dari empat baris yang memiliki ciri setiap dua baris harus memiliki suka kata yang sama
_
Macam-macam pantun
1)Pantun teka-teki
2)Pantun jenaka
3)Pantun nasehat
4)Pantun cinta
5)Pantun adat,dll
_
Contoh pantun:
1)Sungguh indah bunga kamboja
Tumbuh subur di tepi kali
Kaya ilmu tak berguna
Jika tutur kata tak berhati-hati
2)Terbang tinggi merpati putih
Hinggap di pohon cemara
Buat apa lingkungan bersih
Jika kita tidak bisa menjaga
_
JAWAB:
sesuai dengan jenis puisi diatas yaitu berjenis pantun teka-teki.
Hewan yang disebutkan pada pantun diatas yaitu kambing,karena disitu sudah dijelaskan dengan kata-kata berkaki empat dan mengembik,hewan mengembik ini memiliki ciri makan rumput saat pagi hari,dan sudah jelaslah maka hewan itu adalah kambing.