Pak Jufri membeli 1 peti jeruk dengan berat keseluruhan 20 kg dan tara 2 kg dengan harga Rp140.000. Pak Jufri mendapat diskon 10%. Jika ia menginginkan untung 20%, maka harga penjualan tiap kg jeruk adalah . . . #sertakancara a. Rp8400 b. Rp7560 c. Rp7000 d. Rp6300
nurjihannajla
Massa keseluruhan 22 kg dengan harga 140.000,00 diskon pembelian 140.000-(10%*140.000) 140.000-14.000=126.000,00
diskon pembelian
140.000-(10%*140.000)
140.000-14.000=126.000,00
keuntungan
126.000:20=6.300
6.300+(20%*6.300)=
6.300+1260=7.560
b. 7.560
Bruto = 20 kg
tara = 2kg
Hrga1 peti = 140.000
diskon = 10%
target untung = 20%
maka :
Netto = 20 - 2 = 18 kg
Besar diskon = 10% x 140.000 = 14.000
Hrga beli setlh diskon = 140.000 - 14.000 = Rp 126.000
Untung = 20% x 126.000 = Rp 25.200
Total hrga jual = 126.000 + 25.200 = Rp 151.200
Hrga jual per kg = 151.200/18 = Rp 8.400 (A)