Pada sebuah pertunjukan sirkus, terdapat 3 buah lampu, yaitu lampu warna merah, kuning, dan hijau. mula mula ketiga lampu itu menyala bersamaan. kemudian lampu merah menyala setiap 5 detik, lampu kuning menyala setiap 4 detik, dan lampu hijau menyala setiap 8 detik. tiap berapa detik ketiga lampu itu menyala bersamaan??
alvarezi
Menggunakan KPK faktor dari 5 = 5 faktor dari 4 = 2^{2} faktor dari 8 = 2^{3} kpk dari 5,4 dan 8 adalah = 5 x 2^{3} = 40 semoga membantu
0 votes Thanks 11
inezabillafebri
KPK dari 5,4,dan8= 40 jadi mereka akan menyala bersama lagi setelah 40detik kemudian
faktor dari 5 = 5
faktor dari 4 = 2^{2}
faktor dari 8 = 2^{3}
kpk dari 5,4 dan 8 adalah = 5 x 2^{3}
= 40
semoga membantu
jadi mereka akan menyala bersama lagi setelah 40detik kemudian