Pada saat pengamatan menggunakan mikroskop. Penggantian lensa objektif lemah (10X) ke objektif kuat (40X) mengakibatkan: A. Bidang pandang menjadi luas B. Bidang pandang menjadi sempit C. Bayangan objek menjadi jelas D. Bayangan objek menjadi kabur
chiharumiyukii
Penggantian lensa objektif lemah ke objektif kuat mengakibatkan B. bidang pandang menjadi sempit, karena objek menjadi lebih besar.
B. bidang pandang menjadi sempit, karena objek menjadi lebih besar.