February 2023 1 18 Report
Pada awal tahun ini toko Tunas Jaya memiliki persediaan topi pramuka sebanyak 2 gross. Bulan pertama, toko ini berhasil menjual 4 kodi topi pramuka. Bulan kedua, toko ini berhasil menjual 8 lusin topi pramuka. Topi pramuka yang belum terjual di toko tunas jaya adalah
A. 20 Topi Pramuka
B. 24 Topi Pramuka
C. 32 Topi Pramuka
D. 36 Topi Pramuka​

Life Enjoy

" Life is not a problem to be solved but a reality to be experienced! "

Get in touch

Social

© Copyright 2013 - 2025 KUDO.TIPS - All rights reserved.