Nilai siswa 3 4 5 6 7 8 9 frekuensi ; 3 5 12 7 6 4 3 Seorang siswa dikatakan lulus, jika nilai ujiannya lebih dari nilai rata-rata. Banyak siswa yang lulus adalah ….
Pilih jawaban kamu. a 7 orang b 20 orang c 24 orang d 13 orang
risadewi
3x3=9 Jumlah frekuensi = 40 4x5=20 Jumlah perkalian = 232 5x12=60 Rata rata = 232/40 6x7=42 =5,8 7x6=42 Banyak siswa yang lulus = 20(B) 8x4=32 9x3=27
4x5=20 Jumlah perkalian = 232
5x12=60 Rata rata = 232/40
6x7=42 =5,8
7x6=42 Banyak siswa yang lulus = 20(B)
8x4=32
9x3=27