Menjelaskan kerugian yang diderita bangsa Indonesia akibat penjajahan Jepang serta hikmah yang dapat dipetik akibat penjajahan itu terutama dikaitkan dengan persiapan kemerdekaan dan upaya mempertahankannya saat kedatangan sekutu/ NICA
PrajnaparamittaKerugian yang dialami bangsa indonesia akibat penjajahan Jepang : - kekayaan alam Indonesia dikeruk untuk menghadapi perang - banyak rakyat indonesia yang mati karena dikirim untuk berperang, kelaparan, dan akibat dari adanya romusha Hikmahnya : pada saat pendudukannya, jepang banyak membentuk organisasi2 yang berbau militer. hal ini secara tiidak langsung memberikan pengetahuan kepada rakyat indonesnia tentang strategi militer. hal inilah yang dimanfaatkan bangsa indonesia untuk memperoleh kemerdekaannya serta mempertahankannya.
- kekayaan alam Indonesia dikeruk untuk menghadapi perang
- banyak rakyat indonesia yang mati karena dikirim untuk berperang, kelaparan, dan akibat dari adanya romusha
Hikmahnya : pada saat pendudukannya, jepang banyak membentuk organisasi2 yang berbau militer. hal ini secara tiidak langsung memberikan pengetahuan kepada rakyat indonesnia tentang strategi militer. hal inilah yang dimanfaatkan bangsa indonesia untuk memperoleh kemerdekaannya serta mempertahankannya.
Semoga membantu ^^