Sasa39
Karena emosi yang tidak terkontrol bisa menimbulkan suatu perlawanan atau pertentangan yang akhirnya menimbulkan permusuhan. Ini bisa mengubah tujuan diskusi yang awalnya dikatakan sebagai interaksi asosiatif (menuju ke jalan yang baik) menjadi bentuk interaksi disosiatif (yang berujung pada perpecahan)