Negara harus mampu mengarahkan warganya untuk berpartisipasi aktif dalam proses penyelenggaraan bernegara dan kehidupan berbangsa. Pernyataan tersebut merupakan nilai- nilai Pancasila sebagai sumber dari segala sumber hukum yang terkandung pada sila .... a. keempat b. kelima c. ketiga d. kedua
karna Sila ke 4 Pancasila yang berbunyi “Kerakyatan yang dipimpin oleh hikmat kebijaksanaan dalam permusyawaratan/perwakilan” sangat erat dengan kehidupan demokrasi negara Indonesia. Indonesia sendiri merupakan negara yang menganhut sistem demokrasi
Jawaban:
a. keempat
Penjelasan:
karna Sila ke 4 Pancasila yang berbunyi “Kerakyatan yang dipimpin oleh hikmat kebijaksanaan dalam permusyawaratan/perwakilan” sangat erat dengan kehidupan demokrasi negara Indonesia. Indonesia sendiri merupakan negara yang menganhut sistem demokrasi