April 2023 1 2 Report
Naufal membeli sepeda di pasar loak seharga

Rp 135.000, 00. Ia harus memperbaiki

sepedanya. Dua buah ban harus diganti,

harganya Rp 15.000, 00 per buah, dua buah

pedalnya seharga Rp5.000, 00 per buah, dan

sadel Rp 25.000, 00. Lalu sepeda tersebut

terjual dengan harga Rp250.000, 00.

Pernyataan yang tepat mengenai hal tersebut

adalah...

A. Naufal mendapatkan keuntungan

sebesar Rp 115.000, 00

B. Agar mendapatkan untung, Naufal harus

menjual sepeda dengan harga minimal

Rp200.000,00

C. Naufal mendapat kerugian sebesar 25%

D. Naufal mendapat keuntungan sebesar

25%


Life Enjoy

" Life is not a problem to be solved but a reality to be experienced! "

Get in touch

Social

© Copyright 2013 - 2024 KUDO.TIPS - All rights reserved.