nama rumah adat dari kalimantan timur adalah Lamin.
Penjelasan:
Bangunan rumah adat Lamin berukuran kurang lebih 300 meter dengan lebar 15 meter. Ketinggian rumah panggung khas Kalimantan Timur ini mencapai 3 meter. Rumah adat lamin adalah tempat tinggal suku dayak. Suku dayak adalah salah satu suku di kalimantan timur.
Jawaban:
nama rumah adat dari kalimantan timur adalah Lamin.
Penjelasan:
Bangunan rumah adat Lamin berukuran kurang lebih 300 meter dengan lebar 15 meter. Ketinggian rumah panggung khas Kalimantan Timur ini mencapai 3 meter. Rumah adat lamin adalah tempat tinggal suku dayak. Suku dayak adalah salah satu suku di kalimantan timur.
#semoga membantu#