1. jelaskan bahwa produksi biogas untuk bahan bakar dapat mengurangi penambahan gas rumah kaca khususnya gas metana.
2. Menurut perkiraan bila pemanasan global terus meningkat dapat terjadi perubahan iklim global. Jelaskan kemungkinan buruk yang dapat terjadi a. di ekosistem kutub b. di ekosistem pantai, ekosistem tepi sungai
NadiaApriliani
1. jadi kan pada kotoran hewan atau manusia memiliki senyawa metana yang termasuk gas rumah kaca.bila dibiarkan menguap,maka jika dijadikan biogas emisi metana akan dijadikan panas untuk memasak sehingga metana di atmosfer akan berkurang 2. a) hewan seperti pinguin,beruang kutub akan banyak yang mati karena habitatnya mencair dan terlalu panas b) kalau di ekosistem tepi pantai maka hewan akan semakin kepanasan dan kesulitan mencari daratan yang strategis karena volume air laut sudah meluap kalau ekosistem tepi sungai maka ikan akan kesulitan berkembang biak dan pengelihatan terganggu karena sungai akan mengalami erosi sehingga tanah campur dengan air sehingga dasar sungai akan banyak lumpur semoga membantu,klik jawaban terbaik yaa
10 votes Thanks 24
NadiaApriliani
karena sesuai konteks jawaban tersebut tidak lengkap
fifimuhar
baiklah kalau begitu, thanks ya udah jawab!!
2. a) hewan seperti pinguin,beruang kutub akan banyak yang mati karena habitatnya mencair dan terlalu panas
b) kalau di ekosistem tepi pantai maka hewan akan semakin kepanasan dan kesulitan mencari daratan yang strategis karena volume air laut sudah meluap kalau ekosistem tepi sungai maka ikan akan kesulitan berkembang biak dan pengelihatan terganggu karena sungai akan mengalami erosi sehingga tanah campur dengan air sehingga dasar sungai akan banyak lumpur
semoga membantu,klik jawaban terbaik yaa