Syarat korespondensi satu-satu: setiap 1 domain(daerah asal) harus tepat ke 1 kodomain(daerah hasil), sehingga range = kodomain
x = {-2, -1, 0, 1, 2}
a. f : x → -x => f(x) = -x f(-2) = -(-2) = 2 f(-1) = -(-1) = 1 f(0) = -(0) = 0 f(1) = -(1) = -1 f(2) = -(2) = -2 karena hasil dari semua domain berbeda, maka f : x → -x termasuk korespondensi satu-satu
b. f : x → x² => f(x) = x² f(-2) = (-2)² = 4 f(-1) = (-1)² = 1 f(0) = (0)² = 0 f(1) = (1)² = 1 f(2) = (2) = 2 karena ada 2 domain yang hasilnya sama, maka f : x → x² tidak termasuk korespondensi satu-satu
Verified answer
Syarat korespondensi satu-satu:setiap 1 domain(daerah asal) harus tepat ke 1 kodomain(daerah hasil),
sehingga range = kodomain
x = {-2, -1, 0, 1, 2}
a.
f : x → -x => f(x) = -x
f(-2) = -(-2) = 2
f(-1) = -(-1) = 1
f(0) = -(0) = 0
f(1) = -(1) = -1
f(2) = -(2) = -2
karena hasil dari semua domain berbeda, maka f : x → -x termasuk korespondensi satu-satu
b.
f : x → x² => f(x) = x²
f(-2) = (-2)² = 4
f(-1) = (-1)² = 1
f(0) = (0)² = 0
f(1) = (1)² = 1
f(2) = (2) = 2
karena ada 2 domain yang hasilnya sama, maka f : x → x² tidak termasuk korespondensi satu-satu
c.
f(x) = 2x² - 1
f(-2) = 2(-2)² - 1 = 2(4) - 1 = 8 - 1 = 7
f(-1) = 2(-1)² - 1 = 2(1) - 1 = 2 - 1 = 1
f(0) = 2(0)² - 1 = 2(0) - 1 = 0 - 1 = -1
f(1) = 2(1)² - 1 = 2(1) - 1 = 2 - 1 = 1
f(2) = 2(2)² - 1 = 2(4) - 1 = 8 - 1 = 7
karena ada 2 domain yang hasilnya sama, maka f(x) = 2x² - 1 tidak termasuk korespondensi satu-satu
maaf kalau salah
semoga membantu