Sistem larutan penyangga hanya akan terbentuk dari campuran:
⟡ Asam Lemah dengan Basa Konjugasinya
⟡ Asam Lemah Berlebih dan Basa Kuat
⟡ Basa Lemah dengan Asam Konjugasinya
⟡ Basa Lemah Berlebih dan Asam Kuat
◈ ◈ ◈
Sekarang, coba kita klasifikasikan satu-persatu larutan yang ada di pilihan.
(A) HCl + NaCl
HCl adalah asam kuat dan NaCl adalah basa konjugasi dari HCl. Tidak membentuk larutan penyangga. Karena larutan penyangga terjadi apabila dicampurkan suatu asam lemah dengan basa konjugasi, dimana basa konjugasinya disediakan oleh garam.
(B) CH₃COOH + NaCl
CH₃COOH adalah asam lemah dan NaCl bukan basa konjugasi dari CH₃COOH. Tidak membentuk larutan penyangga.
(C) HCN + KCN
HCN adalah asam lemah dan KCN adalah basa konjugasi dari HCN. Campuran kedua larutan ini akan membentuk sistem larutan penyangga asam.
(D) NaOH + CH₃COONa
NaOH adalah basa kuat dan CH₃COONa adalah asam konjugasi dari NaOH. Tidak membentuk larutan penyangga. Karena larutan penyangga terjadi apabila dicampurkan suatu basa lemah dengan asam konjugasi, dimana asam konjugasinya disediakan oleh garam.
(E) NH₃ + CH₃COONa
NH₃ adalah basa lemah dan CH₃COONa bisa menjadi basa konjugasi dari CH₃COOH atau bisa menjadi asam konjugasi dari NaOH. Kedua campuran larutan tidak membentuk larutan penyangga, karena campuran terdiri lebih dari dua buah jenis senyawa.
Jawaban:
C. HCN + KCN
Penjelasan:
Sistem larutan penyangga hanya akan terbentuk dari campuran:
⟡ Asam Lemah dengan Basa Konjugasinya
⟡ Asam Lemah Berlebih dan Basa Kuat
⟡ Basa Lemah dengan Asam Konjugasinya
⟡ Basa Lemah Berlebih dan Asam Kuat
◈ ◈ ◈
Sekarang, coba kita klasifikasikan satu-persatu larutan yang ada di pilihan.
(A) HCl + NaCl
HCl adalah asam kuat dan NaCl adalah basa konjugasi dari HCl. Tidak membentuk larutan penyangga. Karena larutan penyangga terjadi apabila dicampurkan suatu asam lemah dengan basa konjugasi, dimana basa konjugasinya disediakan oleh garam.
(B) CH₃COOH + NaCl
CH₃COOH adalah asam lemah dan NaCl bukan basa konjugasi dari CH₃COOH. Tidak membentuk larutan penyangga.
(C) HCN + KCN
HCN adalah asam lemah dan KCN adalah basa konjugasi dari HCN. Campuran kedua larutan ini akan membentuk sistem larutan penyangga asam.
(D) NaOH + CH₃COONa
NaOH adalah basa kuat dan CH₃COONa adalah asam konjugasi dari NaOH. Tidak membentuk larutan penyangga. Karena larutan penyangga terjadi apabila dicampurkan suatu basa lemah dengan asam konjugasi, dimana asam konjugasinya disediakan oleh garam.
(E) NH₃ + CH₃COONa
NH₃ adalah basa lemah dan CH₃COONa bisa menjadi basa konjugasi dari CH₃COOH atau bisa menjadi asam konjugasi dari NaOH. Kedua campuran larutan tidak membentuk larutan penyangga, karena campuran terdiri lebih dari dua buah jenis senyawa.
◈ ◈ ◈
Jadi, pilihan yang sesuai adalah (C).
◈ ◈ ◈