Minta bantuannya ya teman2.. Kalau bisa sekaligus caranya.. Trimakasih.. Garis g melalui titik pangkal koordinat dan tegak lurus dengan garis 2y + x = 6. Titik di bawah ini dilalui garis g adalah... a. (0,6) b. (2,0) c. (1,3) d. (2,4) e. (4, 5)
DB45
Grs 2y + x = 6 2y = -x +6 m1 = -1/2 garis tegak lurusnya dengan m2 = 2melalui titik (0,0) y - y1 = m2 ( x - x1) y - 0 = 2(x - 0) y = 2x titk yg dilalui adalah (2,4)
2y = -x +6
m1 = -1/2
garis tegak lurusnya dengan m2 = 2melalui titik (0,0)
y - y1 = m2 ( x - x1)
y - 0 = 2(x - 0)
y = 2x
titk yg dilalui adalah (2,4)