Mengapa titik didih air di pegunungan kurang dari 100°C
kevin1309
Karena atm ini terjadi pada ketinggian 0 meter, atau sejajar dengan tingginya permukaan laut (contoh: di pantai). Dan jangan kaget ketika kamu mendapatkan air yang mendidih di bawah suhu 1000C. Itu karena tekanan lingkungan tempat kamu mendidihkan air tidak 1 atm. Jika kamu orang yang suka mendaki gunung kamu pasti tahu jika di gunung air mendidih di suhu 60-700C. Itu penjelasan sederhananya.
Penjelasan yang lebih rumit mengantarkan kita pada pengertian bahwa Mendidih terjadi karena tekanan uap jenuh larutan sama dengan tekanan luar. Semakin atas, tekanan luar (lingkungan) semakin berkurang, sehingga hanya perlu suhu yang "lebih sedikit" agar tekanan uap larutan bisa sama dengan tekanan luar. Ingat bahwa suhu meningkatkan tekanan.
Penjelasan yang lebih rumit mengantarkan kita pada pengertian bahwa Mendidih terjadi karena tekanan uap jenuh larutan sama dengan tekanan luar. Semakin atas, tekanan luar (lingkungan) semakin berkurang, sehingga hanya perlu suhu yang "lebih sedikit" agar tekanan uap larutan bisa sama dengan tekanan luar. Ingat bahwa suhu meningkatkan tekanan.
hanya ingin membantu