Mengapa terjadi perubahan diameter otot lengan atas saat di luruskan dan di bengkokkan ?
syafiramaulidia
Karena pada saat dibengkokan otot bisep berkontraksi sehingga terjadi pembedaran pada lengan atas. sedangkan jika diliruskan otot bisep berelaksasi sehingga tidak terjadi pembesaran pada lengan atas