Mengapa sila pertama dalam Piagam Jakarta diubah ?
anaxerika
Karena ada masyarakat Indonesia yang tidak setuju dengan isi sila pertama itu yang berbunyi " Ketuhanan dengan berkewajiban menjalankan syariat islam bagi pemeluk-pemeluknya " Mereka menganggap sila itu hanya menjurus dan mementingkan agama Islam saja . Karena masalah ini Soekarno , dan yang lainnya mengadakan rapat untuk membahas masalah ini dan dalam waktu 15 menit kalimat itu resmi berubah menjadi " Ketuhanan yang maha Esa "
Semoga membantu ^^
0 votes Thanks 6
EleoNoraBETania
KARENA DULU INDONESIA BAGIAN TIMUR PROTES KARENA TIDAK MENERIMA JIKA SILA PERTAMA ADALAH KETUHANAN DENGAN KEWAJIBAN MENJALANKAN SYARIAAT ISLAM BAGI PEMELUK-PEMELUKNYA
Semoga membantu ^^