Mengapa sepeda motor dan mobil mempunyai ciri dapat bergerak dan mengeluarkan zat sisa,tetapi tidak di sebut sebagai makhluk hidup?
Cherryz
Ya jelas bahwa Sepeda motor dan mobil itu bukan termasuk makhluk hidup.. walaupun Sepeda motor n mobil mengeluarkan zat sisa tapi kan zat sisa yang dikeluarkan itu berasal dari mesin tersebut.. (ini Mesin) dan juga kan ciri-ciri maklhluk hidup selain mengeluarkan zat sisa kan banyak. ex; Bernafas, berkembang baik, dll. itu sudah jelas.. mikir aja pake logika. dan juga kalo motor n mobil itu kan dijalankan oleh makhluk hidup (manusia) ^^