Mengapa ribosom atau organel sel lain tidak disebut sebagai unit terkecil yang menyusun makhluk hidup?
Mamanosz
Ribosom atau organel sel lain tidak bisa disebut sebagai unit terkecil penyusun makhluk hidup karena untuk berfungsi ia harus berkoordinasi dengan organel lain, misalkan mitokondria, nukleus, aparatus golgi dan lisosom.