Mengapa kita perlu melastarikan bahasa dan dialek?
maulidaalfaruqy
Karena hal tersebut merupakan suatu warisan budaya yang harus dilestarikan agar tidak punah seiring berjalannya waktu. sebab jika tidak ada yang melestarikan maka bahasa dan dialek tidak dapat dikembangkan sampai anak cucu kita.
4 votes Thanks 6
tarmidji
Karena menurutku bahasa dan dialek daerah adalah salah satu kearifan lokal daerah masing masing yang patut dijaga dan dilestarikan, maaf kalau salah