Mengapa kita harus menjunjung tinggi nilai kemanusiaan?
RanIsfinaa
Karena sifat kemanusiaan berbanding lurus dengan menghormati hak orang lain (hak hidup, hak memdapat ilmu, hak mendapat fasilitas kesehatan, dll) yang berarti kita pun akan diperlakukan serupa ketika kita melakukan apapun. Contoh, jika kita menjunjung tinggi kemanusiaan yang berarti menghormati hak orang lain, itu artinya orang juga akan menghormati kita kelak. Berbanding lurus dengan apa yang akan kita terima.
4 votes Thanks 8
nurulf1
tolong buatkan pertanyaan tentang menjunjung tinggi nilai kemanusiaan 3 saja
RanIsfinaa
Sebutkan contoh-contoh prilaku menjunjung tinggi nilai kemanusiaan di sekolah, lingkungan rumah,dan dalam berwarga negara!
RanIsfinaa
Bagaimana prilaku menjunjung kemanusiaan terhadap orang asing? Seperti turis, contohnya.
RanIsfinaa
Jelaskan perbedaan kita dalam menjunjung kemamusiaan terhadap orang yang lebih tua, teman sebaya, dan orang yang lebih belia?