Mengapa kepercayaan nenek moyang masih dipertahankan oleh masyarakat hingga saat ini? (yang berhubungan dengan animisme dan dinamisme)
Febriana422
Animisme :Karna Masyarakat percaya bahwa roh itu bukan hanya menempati makluk hidup tetapi juga benda-benda mati, sehingga roh itu terdapat dalam batu-batuan, pohon-pohon besar, tombak, kepal manusia yang dimumi. Karena adanya kepercayaan pad roh dan hantu, timbullah paemujaan pada tempat/benda yang dianggapa dihuni roh.Dan mereka juga beranggapan roh tersebut juga dapat merasuk kedalam benda-benda tertentu. Roh yang masuk kesebuah benda akan menyebabkan kesaktian atau kesakralan benda tersebut. Maka dari itu masyarakat menyembah pada roh-roh tersebut supaya selamat dari bahaya.
Dinamisme:para leluhur yg hidup di zaman lampau ,hidup dalam kegelapan yg tidak mengenal agama, tetapi mereka mempunyai kepercayaan bahwa benda2 di alam yg ada disekitar mereka itu mempunyai pengaruh yang kuat terhadap kehidupan mereka. Mereka mempercayai bahwa benda2 tersebut dapat memberikan manfaat dan juga dapat memberikan kemudharatan sehingga perlu ditakuti dan disembah. Zaman dimana para leluhur tersebut dikenal mempunyia kepercayaan yang dikenal dengan animisme dan dinamisme yang samasekali tidak mengenal agama
10369
Kerena keyakinan tidak bisa dipaksa. dan hal itu adalah agama sejak nenek moyang mereka. mereka teguh pendirian ataukah berubah keyakinan itu terserah pada diri mereka masing masing. terutama di indonesia tidak ada paksaan untuk harus menjalankan 1 keyakinan yang sama
Dinamisme:para leluhur yg hidup di zaman lampau ,hidup dalam kegelapan yg tidak mengenal agama, tetapi mereka mempunyai kepercayaan bahwa benda2 di alam yg ada disekitar mereka itu mempunyai pengaruh yang kuat terhadap kehidupan mereka. Mereka mempercayai bahwa benda2 tersebut dapat memberikan manfaat dan juga dapat memberikan kemudharatan sehingga perlu ditakuti dan disembah.
Zaman dimana para leluhur tersebut dikenal mempunyia kepercayaan yang dikenal dengan animisme dan dinamisme yang samasekali tidak mengenal agama