Mengapa Jerman menyerang kota danzig di polandia bukan kota yg lain
IrwanBatak
Karena di Danzig ada banyak warga jerman, sebenarnya Danzig itu dulu adalah wilayah dari Kerajaan Prussia yang setelah kerajaan Prussia itu dibubarkan, dan dibagi-bagi wilayahnya kepada Polandia, Jerman dan negara di sekitarnya, mungkin alasannya karena Jerman ingin mengambil kota yang seharusnya menjadi milik Jerman
1 votes Thanks 2
Adityanacitra
Kota danzig adalah perbatasan daerah jerman yang dibagi 2 jadi jerman ingin merebut kembali kota nya