Mengapa hidrogen nomor atomnya satu dan bertempat pada bagian unsur logam,padahal hidrogen bukan unsur logam tapi unsur non logam?
ayurisqi
Karena jumlah elektron/proton atom hidrogen adalah 1. Sedangkan untuk letaknya tidak dikelompokkan berdasarkan logam/non logam, tapi lebih cenderung karena kemiripan sifat yang dimiliki atom hidrogen dengan atom-atom pada golongannya
0 votes Thanks 3
normalitafaraz
Hidrogen bernomor atom 1 karena hidrogen mempunyai 1 proton ( jumlah proton merupakan partikel khas suatu atom ), hidrogen terletak pada golongan IA karena elektron valensinya 1
1 votes Thanks 3
normalitafaraz
dan yg elektron valensinya 1 selalu digolongan IA