Mengapa di puncak gunung yang semakin mendekati matahari udara terasa sejuk bahkan semakin dingin bahkan menghasilkan salju seperti di puncak jayawijaya, sedangkan di daerah dataran rendah yang jarak dengan matahari semakin jauh udara terasa panas, semestinya berdasar logika semakin ke puncak semakin dekat dengan matahari semakin panas begitu juga sebaliknya, mohon penjelasan ya...
christian541
Karena jika kita makin dekat matahari artinya kita semakin tinggi dan oksigen semakin berkurang dan terjadi perubahan suhu drastis nah jika dataran rendah kita makin jauh dari matahari jadi suhu udara semakin naik dan menaik , itu saya yang bisa saya jelaskan , semoga menbantu..