Mengapa dalam menyusun teks cerita fabel harus urut dan logis?
leonhatomenyusun teks cerita fabel harus urut dan logis yaitu agar cerita yang dihasilkan memiliki peristiwa-peristiwa yang jelas dan runtut, sehingga memudahkan para pembaca untuk memahami jalannya rangkaian cerita.selain itu logis disini adalah cerita fabel memiliki kelogisannya sendiri yang terkadang tidak sesuai dengan logika umum.
1 votes Thanks 0
gumantinr
Dalam menyusun teks cerita fabel harus urut dan logis agar tujuan yang ingin disampaikan pada teks tersebut, yaitu berupa nilai-nilai moral, dapat mencapai pembacanya.