Mengapa Berat Benda Dikutub Lebih besar daripada berat di khatulistiwa?
11ipa5che
Bentuk bumi yang tidak bulat dengan diameter di khatulistiwa lebih besar dibandingkan di kutub, menyebabkan berat,( yang mana dipengaruhi oleh medan gravitasi ) menjadi berubah. Semakin dekat dengan medan gravitasi, percepatan gravitasi pada benda menjadi lebih besar dan mengakibatkan berat benda lebih besar. Dalam hal ini jarak kutub ke inti bumi lebih dekat ketimbang jarak khatulistiwa ke inti bumi.