Mengapa belanda menggunakan kekuatan militernya untuk menyelesaikan konflik dengan Indonesia? (Agresi Militer Belanda 1)
ryugenji
Sebab dengan kekuatan politik Belanda pasti kalah dimata para negara sekutu. Berhubung saat itu baru selesai PD2 dan memasuki babak baru perang yaitu Perang Dingin atau yg lebih dikenal dengan Cold War antara blok barat (liberal) dan blok timur (komunis), Inggris dan Prancis yang masuk dalam blok barat takut jika Belanda bertindak lebih jauh terhadap Indonesia, Indonesia akan membenci barat dan memilih blok timur dan ikut Rusia, meskipun pada akhirnya kita bersikap netral dan bahkan mengusulkan perdamaian dunia