AMahardhi
Karena bahasa inggris sudah menjadi bahasa Internasional. Jadi dengan menggunakan bahasa tersebut kita dapat mendapat keuntungan. Misalnya kita dapat mempelajari ilmu yang lebih maju di negara selain neara kita dengan bahasa inggris, kita dapat melaksanakan transaksi dengan orang luar yang bisa jadi menguntungkan atau malah menjadi ajang promosi kita secara tidak sadar.