Mengapa air yang mengalir dapat menghanyutkan benda, seperti perahu karet (skoci), balok kayu dan sampah?
zelen
Karena air yang mengalir memiliki energi gerak, sehingga mampu mempengaruhi benda lain, dalam hal ini air mampu menghanyutkan(menggerakan) benda yang ada di atasnya