Mendeskripsikan siklus hidrologi dan bagian2 nya tolong dibantu,,,
arthuritski
Siklus hidrologi ada 3 : 1. Siklus pendek : air laut menguap>kondensasi menjadi awan>lalu jatuh ke laut 2. Siklus sedang : air laut menguap>kondensasi dan angin membawa air>membentuk awan di atas daratan> jatuh sbg hujan>masuk ke tanah>kembali mengalir ke laut 3. Siklus besar :air laut menguap dan es di pegunungan juga mencair dan menguap> kondensasi dan dibawa ke daratan (pegunungan tinggi)>jatuh sebagai salju>membentuk gletser>masuk ke sungai> kembali lagi ke laut
Istilah2: Evaporasi : Penguapan Transpirasi : Penguapan oleh tumbuhan Evapotranspirasi : Penguapan gabungan antara evaporasi dan transpirasi Kondensasi : Perubahan wujud uap air menjadi air akibat pendinginan (awan) Adveksi : transportasi air oleh gerakan udara mendatar Prespitasi : segala bentuk hujan Run off : Pergerakan aliran air di permukaan tanah Infiltrasi : Perembesan air ke dalam tanah Perkolasi : Aliran air di bawah lapisan tanah
1. Siklus pendek : air laut menguap>kondensasi menjadi awan>lalu jatuh ke laut
2. Siklus sedang : air laut menguap>kondensasi dan angin membawa air>membentuk awan di atas daratan> jatuh sbg hujan>masuk ke tanah>kembali mengalir ke laut
3. Siklus besar :air laut menguap dan es di pegunungan juga mencair dan menguap> kondensasi dan dibawa ke daratan (pegunungan tinggi)>jatuh sebagai salju>membentuk gletser>masuk ke sungai> kembali lagi ke laut
Istilah2:
Evaporasi : Penguapan
Transpirasi : Penguapan oleh tumbuhan
Evapotranspirasi : Penguapan gabungan antara evaporasi dan transpirasi
Kondensasi : Perubahan wujud uap air menjadi air akibat pendinginan (awan)
Adveksi : transportasi air oleh gerakan udara mendatar
Prespitasi : segala bentuk hujan
Run off : Pergerakan aliran air di permukaan tanah
Infiltrasi : Perembesan air ke dalam tanah
Perkolasi : Aliran air di bawah lapisan tanah