Teks tanggapan adalah teks yang berisi pendapat berupa pujian atau kritik secara objektif dan santun. Objek pada teks tanggapan antara lain; karya seni, kebijakan pemerintah, fenomena sosial, makanan, pakaian, dan lain sebagainya.
Ciri teks tanggapan yaitu mempunyai 3 struktur, antara lain; konteks, deskripsi, serta penilaian. Ciri lainnya yakni berisi kritik dan saran yang didukung oleh fakta atau alasan.
Teks tanggapan adalah teks yang berisi pendapat berupa pujian atau kritik secara objektif dan santun. Objek pada teks tanggapan antara lain; karya seni, kebijakan pemerintah, fenomena sosial, makanan, pakaian, dan lain sebagainya.
Ciri teks tanggapan yaitu mempunyai 3 struktur, antara lain; konteks, deskripsi, serta penilaian. Ciri lainnya yakni berisi kritik dan saran yang didukung oleh fakta atau alasan.