Memperbaiki Penulisan Teks Eksplanasi sesuai Kaidah Bahasa Indonesia yang Baik dan Benar
Bacalah kutipan teks eksplanasi berikut dengan saksama.
Kalculator merupakan sebuah mesin yang memudahkan manusia dalam kegiatan berhitung. Beberapa ilmuan berpendapat bahwa mesin hitung pertama kali digunakan di asia sekitar 5000-tahun yang lalu. Saat itu, kalkulator yang digunakan adalah kalkulator mekanis yang masih sangat tradisional.
Seiring berjalannya waktu, para ilmuan pun mulai meneliti dan mengembangkan mesin hitung yang lebih bermanfaat bagi manusia. Mesin hitung yang diharapkan adalah: mesin hitung canggih yang dapat melakukan perhitungan dasar hingga complex, practisce, dan ekonomik. Berbagai penelitian pun dilakukan agar dapat mewujudkan mesin hitung yang diharapkan. Pada tahun 1820, seorang ilmuan bernama; Charles Xavier Thimas de Colmar berhasil menemukan mesin hitung yang memenuhi salah satu harapan itu. Mesin hitung tersebut dinamai arithometer. Mesin tersebut dapat melakukan perhitungan fungsi aritmatika dasar, seperti penjumlahan, pengurangan, perkalian, dan pembagian.
1. Tuliskan hasilmu pada tabel seperti contoh berikut di buku tugasmu!
NB: Tabel nya ada di atas dan tolong kerjakan yang benar