Melalui menu apa kita dapat menkonfigurasi modem 3G ?
berliansari24
Pasang usb 3G modem dongle pada kable USB OTGMasukkan kabel USB OTG ke port yang ada di Tablet Android.Masuk menu setting Tablet AndroidSentuh MoreSentuh menu mobile networkCentang menu data enabledMasuk menu Access Point NamesPada beberapa Internet provider, APN dan settingannya akan muncul secara otomatis dan tinggal diaktifkan, jika belum lanjtkan langkah berikut iniSentuh menu setting tambahanSentuh menu new APNIsi APN sesuai provider yang digunakan,Save dan aktifkan setting APN modem yang telah dibuat( modem akan menyala dengan warna hijau (EDGE) atau warna biru (3G) bergantung coverage sinyal operator Internet di daerah masing-masing)
Setelah muncul logo 3G di kanan bawah berarti cara setting manual APN modem berhasil dan koneksi internet dapat dilakukan. Jika pengisian APN Internet modem sudah benar dan tipe usb modem external juga support untuk Tablet android tetapi logo 3G tidak muncul, bisa dicoba dengan merestart tablet.
Setelah muncul logo 3G di kanan bawah berarti cara setting manual APN modem berhasil dan koneksi internet dapat dilakukan. Jika pengisian APN Internet modem sudah benar dan tipe usb modem external juga support untuk Tablet android tetapi logo 3G tidak muncul, bisa dicoba dengan merestart tablet.