Mean atau rata-rata dari suatu data adalah hasil bagi antara jumlah data dengan banyaknya data.
Median
Median adalah nilai tengah dari suatu data terurut. Median juga merupakan ukuran dalam statistika yang membagi data menjadi dua bagian yang sama. Rumus dari median tergantung dari banyaknya data apakah genap atau ganjil
Jika n = ganjil maka median = data ke (n + 1)/2
Jika n = genap maka median = ½ dari jumlah antara data ke (n/2) dengan data ke (n + 2)/2
Modus
Modus adalah data yang sering muncul atau data paling banyak
Jawaban:
Modus 7
Median 6,5
Penjelasan dengan langkah-langkah:
3,3,4,4,4,5,6,6,7,7,7,7,8,8,8,9
Modus( angka sering muncul) = 7
Median= data(banyak data/2)
=16 /2
data ke 8
Median= data ke 8+ data ke 9/2
=6+7/2
=6,5
Jawaban:
modus : 7
median:6,5
pembahasan
Mean
Mean atau rata-rata dari suatu data adalah hasil bagi antara jumlah data dengan banyaknya data.
Median
Median adalah nilai tengah dari suatu data terurut. Median juga merupakan ukuran dalam statistika yang membagi data menjadi dua bagian yang sama. Rumus dari median tergantung dari banyaknya data apakah genap atau ganjil
Modus
Modus adalah data yang sering muncul atau data paling banyak
penyelesaian Soal
3,3,4,4,4,5,6,6,7,7,7,7,8,8,8,8
dari data ke 8+
median: 6,5
4,8,7,6,6,7,5,7,9,8,8,3,7,3,4,4
Modus : 7
Keterangan :
Median : Nilai tengah
Modus : Nilai yang sering muncul.
Detail Jawaban
Kelas : 6 SD
Mapel : Matematika
Bab : -
#AyoBelajar
#SPJ3