Mau tanya lagi nih, udah ngitung tapi ga ketemu jawabannya :( Senyawa NH3 dapat bereaksi dengan O2 membentuk N2 dan H2O. Bila direaksikan 8 mol NH3, maka oksigen yang dibutuhkan adalah ( Ar N=14, O=16, H=1 )
Mohon bantuannya ....
izzaTizza
NH3 + O2 -> N2 + H2O [Belum setara] 2NH3 + (3/2)O2 -> N2 + 3H2O [Setara] 8mol ? 2 : 3/2 = 8 : x 4 : 3 = 8 : x X = 6mol Massa = n × Ar = 6 × 32 = 192 gr
1 votes Thanks 2
Meilany
aku coba jawab yaa
NH3 + O2 --> N2 + H2O (belum setara to? disetarain dulu, jadi gini-->) 2NH3 + (3/2)O2 --> N2 + 3H2O (udah setara) abis itu, kan perbandingan koefisien=perbandingan mol. Jadi, mol yang diketahui adalah mol NH3, yaitu 8 mol. jadi kalo koefisien (3/2) yaitu (8/2)x(3/2)=6mol, jadi mol O2 adalah 6mol. Yang ditanyakan adalah kadar O2, mencari kadar adalah mol x Ar O2, jadi 6mol x 32=192 gram
Meilany
Aku coba jawab yaa NH3 + O2 --> N2 + H2O (belum setara to? disetarain dulu, jadi gini-->) 2NH3 + (3/2)O2 --> N2 + 3H2O (udah setara) abis itu, kan perbandingan koefisien=perbandingan mol. Jadi, mol yang diketahui adalah mol NH3, yaitu 8 mol. jadi kalo koefisien (3/2) yaitu (8/2)x(3/2)=6mol, jadi mol O2 adalah 6mol. Yang ditanyakan adalah kadar O2, mencari kadar adalah mol x Ar O2, jadi 6mol x 32=192 gram
NH3 + O2 --> N2 + H2O (belum setara to? disetarain dulu, jadi gini-->) 2NH3 + (3/2)O2 --> N2 + 3H2O (udah setara) abis itu, kan perbandingan koefisien=perbandingan mol. Jadi, mol yang diketahui adalah mol NH3, yaitu 8 mol. jadi kalo koefisien (3/2) yaitu (8/2)x(3/2)=6mol, jadi mol O2 adalah 6mol. Yang ditanyakan adalah kadar O2, mencari kadar adalah mol x Ar O2, jadi 6mol x 32=192 gram